Hallo teman-teman seo,kali ini saya akan membahas tentang Short Link atau url shorter. Url Short Link atau url shorter adalah sebuah url yang sangat pendek sekali,gunanya adalah untuk mempermudah pengetikan tulisan ataupun mengingatnya. Kadang kala kita menjumpai beberapa blog atau situs yang kita sukai,akan tetapi kita agak kesulitan untuk mengingatnya,kita ambil saja contohnya : http://seodulu.blogspot.com/2014/10/kumpulan-platform-terbagus-dan-simple.html nah itu merupakan sebuah link yang sangat panjang dan kita akan memperpendek dengan salah satu url yang sangat simple. Ini dia Bit.ly/bloggratis Sekarang mudah di ingatkan di banding dengan yang pertama?
Berikut adalah beberapa penyedia shortlink atau link shorter yang simple
1. goo.gl
2. https://bitly.com/
3. adf.ly
4. tinyurl.com/
5. bit.do/
6. ow.ly
Semoga bermanfaat,selamat mencoba. Terima Kasih telah membaca artikel saya,bila ada yang kurang. Mohon di kritik